Sabtu, Desember 21
Shadow

Tag: #Tablemanner #SMKN1Pracimantoro #hospitality #Yogyakarta #SMKHebat #Vokasikuat

Pertajam Wawasan Bidang Hospitality, SMK Negeri 1 Pracimantoro Bekali Peserta Didik dengan Praktik Table Manner

Pertajam Wawasan Bidang Hospitality, SMK Negeri 1 Pracimantoro Bekali Peserta Didik dengan Praktik Table Manner

Berita Sekolah
Pesera didik SMKN 1 Pracimantoro sedang praktik etika jamuan makan resmi/ table manner di golden ballroom hotel Platinum Adisucipto Yogyakarta Wonogiri_SMKN 1 Pracimantoro_Sejumlah 149 peserta didik kelas XII program keahlian Tata Boga dan Perhotelan mengikuti kegiatan praktik etika pada jamuan makan resmi atau table manner di Platinum dan Lynn Hotel by Horison Yogyakarta (15/12/2021). Praktik table manner sendiri merupakan agenda rutin SMK Negeri 1 Pracimantoro. Sebelumnya, program ini diselenggarakan pada peserta didik kelas X sebagai bentuk pengenalan terhadap DUDI. Namun, adanya pandemi 2 tahun terakhir ini, mengakibatkan kegiatan tersebut diundur hingga peserta didik naik di kelas XII. Acara ini berlangsung di dua tempat yang berbeda yaitu di Platinum Adisucipto untuk kompetens...